candi borobudur kerajaan di indonesia

KAJIAN STILISTIKA DAN PENDIDIKAN MORAL NOVEL JATUH DAN CINTA DAN SEBUAH USAHA MELUPAKAN KARYA BOY CANDRA SERTA RELEVANSINYA DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI SMA

Muhammad Zainul Arifin, Suyitno Suyitno, Raheni Suhita

Abstract


Penelitan ini bertujuan mendeskripsikan gaya bahasa, diksi dan nilai moral. Metode penelitian ini yaitu deskriptif. Data dalam penelitian ini ungkapan dalam novel. Sumber data penelitian ini diambil dari novel Jatuh dan Cinta dan Sebuah Usaha Melupakan. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik simak, dan teknik catat. Teknik analisis data dalam penelitian ini mengunakan metode agih. Keabsahan data menggunakan teknik derajat kepercayaan, keteralihan, kebergantungan dan kepastian. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat penggunaan bahasa figuratif perumpamaan, personifikasi, hipebola, litotes, eufeminisme. Pemilihan diksi pengarang lebih dominan pemaknaan konotatif. Nilai moral yang terdapat dalam novel tersebut hubungan manusia dengan diri sendiri dan hubungan manusia dengan manusia lain dalam lingkup sosial dan lingkungan alam.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.