candi borobudur kerajaan di indonesia

PENINGKATAN HASIL BELAJAR DAN KEAKTIFAN PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN LEARNING TOGETHER SISWA SEKOLAH DASAR

Zusi Hermawati, Firosalia Kristin, Indri Anugraheni

Abstract


Abstract. Problems in this research is the result of learning and student activeness that less satisfy. The subjects of the study were the 4th grade students of SDN Tingkir Tengah 02 with the number of 30 students, on mathematics subjects with FPB and KPK materials in the first semester of academic year 2017/2018. This research is a classroom action research by applying Learning Together learning model that aims to improve student learning outcomes and activities. Research is done through II cycle that is cycle I and II, every cycle consist of three meeting. Data collection techniques using test and non-test techniques.Data analysis using comparative descriptive analysis. The result of data analysis obtained the result of student learning reach 26 student or (87%) complete and 4 student or (13%) not complete and student activity level reach 27 student or (90%) expressed active and 3 student or (10%) not active . Based on these results it can be concluded that the learning outcomes and student activeness can be improved through Learning Together learning model.

Abstrak. Permasalahan dalam penelitian ini adalah hasil belajar dan keaktifan siswa yang kurang memuaskan. Subyek penelitian adalah siswa kelas 4 SDN Tingkir Tengah 02 dengan jumlah 30 siswa, pada mata pelajaran matematika dengan materi FPB dan KPK semester I tahun ajaran 2017/2018.Penilitian ini merupakan penelitian tindakan kelas dengan menerapkan model pembelajaran Learning Together yang bertujuan meningkatkan hasil belajar dan keaktifan siswa.Penelitian dilaksanakan melalui II siklus yaitu siklus I dan II, setiap siklus terdiri dari tiga pertemuan. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik tes dan non tes. Analisis data menggunakan analisis deskriptif komparatif. Hasil analisis data diperoleh hasil belajar siswa mencapai 26 siswa atau (87%) tuntas dan 4 siswa atau (13%) tidak tuntas dan tingkat keaktifan siswa mencapai 27 siswa atau (90%) dinyatakan aktif dan 3 siswa atau (10%) tidak aktif.Berdasarkan hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa hasil belajar dan keaktifan siswa dapat meningkat melalui model pembelajaran Learning Together.

Kata Kunci:Learning Together, Matematika, hasil belajar, keaktifan


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Portal Garuda    Google schoolar

 

ISSN : 2337-7054